Salah satu tokoh besar lain yang mewarnai Kitab Suci Perjanjian Baru adalah Paulus. Kisah hidupnya yang unik dan inspiratif telah menginspirasi banyak orang untuk beriman, untuk mengenal, memahami, dan akhirnya menerima Yesus sebagai Penyelamat. Paulus sebagai rasul yang sangat bertalenta dalam bidang pewartaan kabar gembira Injil telah memanfaatkan banyak sarana dan keahliannya dengan sangat b…